MASALAH SOSIAL DALAM NOVEL PENYALIN CAHAYA KARYA LUCIA PRIANDARINI: PENDEKATAN SOSIOLOGI SASTRA

Authors

  • Esa Ardhia Pramesthi Universitas Nasional
  • Edy Sutanto Universitas Nasional
  • Waslam Universitas Nasional

DOI:

https://doi.org/10.36709/bastra.v8i2.174

Keywords:

masalah sosial, novel penyalin cahaya, sosiologi sastra

Abstract

 Penelitian ini ditulis dengan tujuan untuk mendeskripsikan masalah sosial yang terdapat di dalam novel Penyalin Cahaya karya Lucia Priandarini dengan menggunakan metode deskriptif-kualitatif. Sumber data yang digunakan untuk penelitian adalah dialog dan narasi yang muncul pada novel Penyalin Cahaya karya Lucia Priandarini. Dalam penelitian ini, ada beberapa teknik pengambilan serta pengumpulan data yang digunakan, yaitu teknik baca, simak, dan catat. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ditemukannya enam masalah sosial berupa; kemiskinan; kejahatan; masalah generasi muda; disorganisasi keluarga; pelanggaran terhadap norma masyarakat; dan birokrasi. Adapun faktor penyebab yang ditemukan berupa;  kurangnya peran Ayah sebagai tulang punggung keluarga, rasa ingin membela diri, ekonomi, penolakan terhadap kenyataan, pelanggaran peraturan di dalam rumah, kurangnya awasan dari orang tua serta pihak kampus, dan pemanfaatan kekuasaan untuk mendapatkan uang.

References

Aziez, F., & Hasim, A. (2010). Menganalisis Fiksi Sebuah Pengantar. Bogor: Ghalia Indonesia.

Endraswara, S. (2011). Metode Penelitian Sosiologi Sastra. Yogyakarta: CAPS.

Moleong, L. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Priandarini, L. (2022). Penyalin Cahaya. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Putra, O. A., Hayati, Y., & Nasution, M. (2019). Masalah-Masalah Sosial Dalam Kumpulan Cerpen Cemara Karya Hamsad Rangkuti. Jurnal Bahasa dan Sastra, 6(3), 1--12. doi:https://doi.org/10.24036/81037520

Sasmika, M., Maspuroh, U., & Rosalina, S. (2022). Masalah Sosial dalam Novel La Muli Karya Nunuk Y. Kusmiana. Jurnal Onoma: Pendidikan, Bahasa dan Sastra, 8(1), 1--12. doi:https://doi.org/10.30605/onoma.v8i1.1412

Soekanto, S. (2019). Sosiologi Suatu Pengantar. Depok: Rajawali Pers.

Suarta, I. M., & Dwipayana, I. A. (2014). Teori Sastra. Jakarta: Rajawali Pers.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Wijayanti, I., Hartati, D., & Adham, M. I. (t.thn.). Masalah Sosial Dalam Kumpulan Cerpen Riwayat Negeri Yang Haru Cerpen Kompas Pilihan 1980-1990. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(3), 13616--13629. doi:https://doi.org/10.31004/jptam.v6i3.4483

Wiyatmi. (2013). Sosiologi Sastra. Yogyakarta: Kanwa Publisher.

Downloads

Published

2023-03-10