PENGEMBANGAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN BERBASIS KINEMASTER MATERI KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN MUATAN BAHASA INDONESIA DI KELAS I SD
DOI:
https://doi.org/10.36709/bastra.v8i4.210Keywords:
pengembangan, media, video pembelajaran, membaca permulaanAbstract
Pada pembelajaran bahasa Indonesia terdapat tema 1 diriku subtema 1 aku dan teman baru. Mengenai materi selama proses pembelajaran berlansung, guru masih kekurangan media yang berguna untuk mempermudahkan siswa dalam memahami materi yang bersipat abstrak. Maka dalam penelitian ini dikembangkan media video pembelajaran pada pembelajaran bahasa Indonesia untuk mengatasi masalah tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan media video pemelajaran Bahasa Indonesia, serta menghasilkan media video pembelajaran yang valid, praktis, dan efeltif. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (R&D). Prosedur pengembangan ini mengacu pada pengembangan model ADDIE. Yang terdiri atas beberapa tahap yaitu (1) Tahap Analisis (Analyze), (2) Tahap Perancangan (Design), (3) Tahap Pengembangan (Development), setelah melalui tahap pengembangan dilakukan uji validasi oleh 3 orang validator dengan ahli 88,56% (4) Tahap Implementasi (Implementation), pada tahap ini dilakukan oleh praktis (guru) dan (siswa) dengan hasil 92,49% setelah itu dilakukan uji coba media video dengan lembar efektivitas mendapatkan hasil 84,21% dengan didapatkannya hasil belajar siswa, (5) Tahap Evaluasi (Evaluation). Berdasarkan dari prosedur ADDIE yang digunakan dalam penelitian di atas maka dapat disimpulkan bahwa media video pembelajaran yang telah dikembangkan oleh peneliti layak untuk digunakan, karena telah memenuhi minimal kreteria valid, praktis dan efektif
References
Ali muhammad. (2020). Pengertian Bahasa Indonesia Di Sekolah Dasar.3(1).
Abdul Istiqlal. (2018). Manfaat Media Pembelajaran Dalam Proses Belajar Dan Mengajar. Jurnal Kepemimpinan Dan Pengurusan Sekolah, 3(2), 139–144.
Amelia, V., & Arwin, A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Kinemaster Pada Pembelajaran Tematik Terpadu di Kelas III SD Negeri 36 Koto Panjang. Journal of Basic Education Studies, 4(1), 1490–1500. https://ejurnalunsam.id/index.php/jbes/article/view/3594
Apriansyah, M. R. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Video Berbasis Animasi Mata Kuliah Ilmu Bahan Bangunan Di Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan Fakultas Teknik Universitas Negeri Jakarta. Jurnal PenSil, 9(1), 9–18. https://doi.org/10.21009/jpensil.v9i1.12905
Fitri, F. (2021). Pengembangan Video Pembelajaran Meggunakan Aplikasi Kinemaster Pada Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. Jurnal basicedu. 5(6), 6330–6338.
Hadi, S. (2017). Efektivitas Penggunaan Video Sebagai Media. Prosiding TEP & PDs, Tema: 1 No, 96–102.
Hanafi. (2017). Konsep Penelitian R&D Dalam Bidang Pendidikan. Jurnal Kajian Keislaman, 4(2), 129–150. http://www.aftanalisis.com
Iii, K., Suka, S. D. N., Maligi, J., Masa, D. I., Arifa, F., & Mudinillah, A. (2022). MUBTADI : Jurnal Pendidikan Ibtidaiyah Sekolah Tinggi Agama Islam Al-Hikmah Pariangan Batusangkar © Mubtadi : Jurnal Pendidikan Ibtidaiyah. 3(2), 106–122.
Kuswanto, J., & Radiansah, F. (2018). Media Pembelajaran Berbasis Android Pada Mata Pelajaran Sistem Operasi Jaringan Kelas XI. 14(1).
Lestari, N. D. D., Ibrahim, M., Amin, S. M., & Kasiyun, S. (2021). Analisis Faktor-Faktor yang Menghambat Belajar Membaca Permulaan Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2611–2616. https://jbasic.org/index.php/basicedu%0AAnalisis
Salahuddin, A. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Permainan Kartu Huruf terhadap Kemampuan Membaca Siswa Kelas 1 SDN 13 Sitiung Kabupaten Dharmasraya. Jurnal Dharma PGSD, 1(2), 193–201.
Nurrita, T. (2018). Pengembangan media pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar siswa. masyarakat. : Jurnal Ilmu-Ilmu Al-Quran, Hadist, Syari’ah Dan Tarbiyah, 3(1), 171. https://doi.org/10.33511/misykat.v3n1.171
Pane, A., & Darwis Dasopang, M. (2017). Belajar Dan Pembelajaran. FITRAH:Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman, 3(2), 333. https://doi.org/10.24952/fitrah.v3i2.945
Putri, D. P. (2018). Pendidikan Karakter Pada Anak Sekolah Dasar Di Era Digital. AR-RIAYAH : Jurnal Pendidikan Dasar, 2(1), 37. https://doi.org/10.29240/jpd.v2i1.439
Rahman, B., & Yogyakarta, U. N. (2014). Peningkatan keterampilan membaca permulaan melalui media flashcard pada siswa kelas i sdn bajayau tengah 2 improving early reading skill through flashcard media in 1. 2, 127–137.
Rahmandani, S. N., Idris, M., & Ayurachmawati, P. (2022). Pengembangan Video Pembelajaran Membaca Permulaan Untuk Siswa Kelas I SD Negeri 90 Palembang. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4), 1545–1550.
Salahuddin 2022. (n.d.). MODUL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING ( CTL ). 2022.
Salahuddin, A. (2022). Jurnal Pendidikan dan Konseling. 5(Mi), 5762–5769.
Estuhono, (2022). Research Based Learning Models in Physics for 21st Century Students. AL-ISLAH: Jurnal Pendidikan 14 (2), 1803-1814, 2020.
Setiawan, M. A. (2017). Belajar dan Pembelajaran. Uwais Inspirasi Indonesia, 3(2), 199.
Siregar, D. M., Haryanto, H., Ali, M., Jambi, U., Jambi, U., Jambi, U., & Flash, M. (2021). Pengembangan Video Pembelajaran Pada Materi Konsep Dasar Asuhan Kehamilan Di Akbid Jakarta Mitra Sejahtera Jambi. JMPIS Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(2), 922–930.
Sugiyono, & Lestari, P. (2021). Buku Metode Penelitian Komunikasi.pdf (pp. 1–152).
Sunanih, S. (2017). Kemampuan Membaca Anak Sekolah Dasar Kelas Rendah Bagian Dari Pengembangan Bahasa. NATURALISTIC : Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(1), 38–46. https://doi.org/10.35568/naturalistic.v2i1.89
Tafoano, T. (2017). Implementasi Media Pembelajaran Berbasis Prinsip-Prinsip Pendidikan Orang Dewasa Pkbm Indonesia Pusaka Ngaliyan Kota Semarang. Journal of Nonformal Education, 3(1), 110.
Utami, P., Rahayu, T. S., Pendidikan, S., Sekolah, G., Kristen, U., & Wacana, S. (2022). Pengembangan Media Video Animasi untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Permulaan Peserta Didik Kelas 1 Sekolah Dasar. 5, 5455–5460.
Wisada, P. D., Sudarma, I. K., & Yuda S, A. I. W. I. (2019). Pengembangan Media Video Pembelajaran Berorientasi Pendidikan Karakter. Journal of Education Technology, 3(3), 140. https://doi.org/10.23887/jet.v3i3.21735



