NILAI MORAL DALAM NOVEL ORANG-ORANG BIASA KARYA ANDREA HIRATA MELALUI KAJIAN SOSIOLOGI

Authors

  • Indah Mei Diastuti Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FIP, Universitas Hasyim Asy’ari

DOI:

https://doi.org/10.36709/bastra.v7i1.70

Keywords:

nilai-nilai moral, sosiologi sastra

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai-nilai moral yang terkandung dalam novel karya Andrea Hirata. Metode penelitian dekskriptif kualitatif. Dengan menggunakan metode deksriptif peneliti mudah menemukan data serta objek dalam penelitianya. Metode ini dapat membantu memecahkan masalah yang diselidiki dengan menggambar subyek atau non obyek (Instansi, seseorag, khalayak, dan lain-lain) menurut fakta-fakta yang ada dan sebaigamana mestinya. Hasil ini meliputi empat nilai moral yaitu: a. Nilai moral tolong menolong; Nilai kejujuran; c. Visioner; d. Saling menghargai. Berdasarkan hasil pembahasan dapat disimpulkan bahwa terdapat empat nilai-nilai moral yang terkandung pada novel yang berjudul Orang- Orang Biasa karya Andrea Hirata yang dapat diambil  pertama tolong menolong demi tujuan yang mulia ini merupakan nilai moral yang harus dimiliki oleh semua manusia, Kedua adalah kejujuran, di mana ini merupakan nilai utama dalam hidup, Ketiga adalah sikap visioner demi kelangsungan hidup yang baik, dan  yang keempat adalah sikap saling menghargai agar tidak memandangan rendah dan meremehkan orang lain.

References

Burhan, Nurgiyantoro.(2009). Penilaian Pengajaran Bahasa.Yogyakarta:BPFE

Guntur Tarigan, Henry. 1986. Menyimak Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Angkasa

Herman, Selfiana. 2020. Nilai Moral Dalam Novel Selembar Itu Berarti Karya Suryaman Amipriono. Makassar. Universitas Muhammadiyah Makassar. Diglibadmin Unismuh Repository.

Hirata, Andrea. 2019. Orang-Orang Biasa. Yogyakarta: PT Bentang Pustaka.

Kumalasari, Linda Putri. 2018. Nilai Moral Dalam Novel Selimut Mimpi Karya R. Adrelas

Kurniadi, Aluisius Titus. 2019. Analisis Moral Dan Nilai Sosial Dalam Noveldaun Yang Jatuh Tak

Pernah Membenci Angin Karya Tereliye Dan Implementasinya. Yogyakarta. Repository Universitas Sanata Dharma. (Online). http://repository.usd.ac.id/33180/1/121224021.pdf Diakses Pada 10 Oktober 2021 Pukul 20.46

Sehandi, Yohannes. 2014. Mengenal 25 Teori Sastra. Yogyakarta: Penerbit Ombak.

Semi, Atar. 1988. Kritik Sastra. Bandung : Angkasa

Sudaryanto. 1993. Metode dan Aneka Teknik Analisis Bahasa. Yogyakarta: Duta Wacana

Sudrajat, Ariya. 2015. Nilai Moral Dalam Novel Surga Cinta Vanesa Karya Miftahul Asror Malik

Tarigan, H.G. (2011). Prinsip-Prinsip Dasar Sastra. Bandung: Angkasa Thahar. University Press.

Wellek, Rene dan Austin Warren. 1995 Teori Kesustraan. Terjemahan oleh Melani Budianto.Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Wiyatmi. 2006. Pengantar Kajian Sastra. Yogyakarta: Pustaka.

Downloads

Published

2022-01-05

How to Cite

Indah Mei Diastuti. (2022). NILAI MORAL DALAM NOVEL ORANG-ORANG BIASA KARYA ANDREA HIRATA MELALUI KAJIAN SOSIOLOGI. Jurnal Bastra (Bahasa Dan Sastra), 7(1), 18–22. https://doi.org/10.36709/bastra.v7i1.70